Nama Bulan,Hari,dan Tanggal dalam Kalender batak

Perhalaan adalah kalender Batak yang di gunakan oleh leluhur Suku Bangsa Batak pada jaman dahulu.

Jika di kaitkan dengan zaman kita saat ini,kita mengenal nama hari yaitu Senin,Selasa,Rabu,Kamis,Jumat,Sabtu dan Minggu namun tidak demikian jika kita menggunakan kalender Suku Batak.

Perhalaan adalah kalender Batak yang di gunakan oleh leluhur Suku Bangsa Batak pada jaman dahulu.    Jika di kaitkan dengan zaman kita saat ini,kita mengenal nama hari yaitu Senin,Selasa,Rabu,Kamis,Jumat,Sabtu dan Minggu namun tidak demikian jika kita menggunakan kalender Suku Batak.     Kalender suku Batak   Begitu juga dengan Tanggal,yaitu Tanggal 1-31 tidak di temukan di kalender batak.namun tanggal 1 sampai 30 lah yang di pakai    Perhitungan Tanggal pada suku Batak tidak menggunakan Angka yang di gunakan adalah Nama yang dibuat oleh leluhur pendahulu suku Batak.    Menurut berbagai Arsip peninggalan nenek moyang Suku Batak terdahulu kalender pada suku Batak yang disebut dengan nama Parhalaan ini memiliki jumlah 12 bulan yaitu:    Nama Bulan Pada Kalender Suku Batak   1. Sipahasada (Januari)  2. Sipahadua (Pebruari)  3. Sipahatolu (Maret)  4. Sipahaopat (April)  5. Sipahalima (Mei)  6. Sipahaonom (Juni)  7. Sipahapitu (Juli)  8. Sipahaualu (Agustus)  9. Sipahasia (September)  10. Sipahasampulu (Oktober)  11.  Bulan Li (Nopember)  12. Hurung (Desember?    Jika Nama Tanggal pada Suku Batak seperti yang disebutkan di atas adalah sebagai berikut:    Nama Tanggal Pada Kalender Suku Batak Tgl.  Nama    1. Artia  2. Suma  3. Anggara  4. Muda  5. Boraspati  6. Singkora  7. Samisara  8. Artia ni Aek  9. Suma ni Mangadop  10. Anggara Sampulu  11. Muda ni mangadop  12. Boraspati ni Tangkup  13. Singkora Purasa  14. Samisara Purasa  15. Tula  16. Suma ni Holom  17. Anggara ni Holom  18. Muda ni Holom  19. Boraspati ni Holom  20. Singkora Moraturun  21. Samisara Moraturun  22. Artia ni Angga  23. Suma ni Mate  24. Anggara ni Begu  25. Muda ni Mate  26. Boraspati Nagok  27. Singkora Duduk  28. Samisara Bulan Mate  29. Hurung  30. Ringkar    Namun dalam kehidupan sehari hari masyarakat Suku Batak di jaman modren seperti sekarang kalender ini sudah tidak di gunakan lagi dalam penanggalan hari.akan tetapi kalender Batak ini lebih dominan di gunakan untuk mencari hari dan waktu baik dalam pelaksanaan suatu aktivitas seperti penanggalan untuk pesta,acara,dan lain-lain dalam istilah suku Batak di sebut maniti Ari atau Manjujuri Ari       Kalender Batak Parhalaan ini lebih sering digunakan oleh masyarakat minoritas suku Batak yaitu parmalim yang merupakan agama pertama Suku Batak.    Makna yang terkandung dalam Setiap Tanggal pada kalender Batak juga memiliki perbedaan satu sama lain berikut penjelasan dan makna dari Nama Tanggal Di kalender Batak.    Makna Yang Terkandung Dalam Setiap Tanggal Pada Kalender Suku Batak   - Atia: Hari baik untuk mengadakan musyawarah dalam membicarakan segala rencana kegiatan.   - Suma: Merupakan hari kedua, baik untuk melakukan pekerjaan berburu ke hutan atau menjaring hewan-hewan di sungai.   - Anggara: Hari sial, sebaiknya digunakan untuk berperang dan membuat obat, juga berburu. Hari ini juga baik membantu orang lain.   - Muda: Disebut juga hari padi, baik untuk musim tanam   - Boraspati: Hari baik untuk berpesta, membangun rumah, memasuki rumah baru, memulai usaha, atau mencari pekerjaan.   - Singkora: Hari baik untuk pergi merantauan, melamar kerja, menemui raja (orang berpangkat), berdagang, melamar kekasih atau menikah.   - Samisara: Disebut juga hari milik raja, sangat baik untuk pesta, kawin lari, memanggil roh, mandi bunga.   - Artia ni Aek: Hari baik untuk semua pesta, musyawarah, memasuki rumah baru, maaf-maafan, dan usaha baru.    - Suma ni Anggara: Hari yang kurang baik melakukan segala kegiatan.   - Anggara Sappulu: Hari sial, jangan sembarangan bicara, harus sopan, sebaiknya pergi memancing.   - Muda ni Mangadop: Hari baik bersantai dan berpesta   - Boraspati ni Mangodap: Hari yang pas untuk menyuap raja (pejabat), melamar kerja dan bersekutu dengan Tuhan.   - Sikkora Purnama: Hari baik untuk pesta perkawinan, mendirikan rumah, mengunjungi orang tua atau mertua, memasuki rumah baru dan mandi bunga.   - Samisara Purnama: Hari raja, baik mengadakan pesta besar, pesta muda-mudi, mengantar anak ke rumah mertua, dll.   - Tula: Hari sial, sebaiknya digunakan membuka lahan atau menanam kelapa.   - Suma ni Holom: Hari yang kurang baik, sebaiknya pergi memancing dan berburu.   - Angggara ni Holom: Hari buang sial, mandi bunga dan membuat obat.   - Muda ni Holom: Hari baik untuk panen   - Boraspati ni Holom: Hari baik untuk menebang pohon untuk bangunan rumah.   - Singkora Maraturun: Hari baik untuk mengunjungi sanak famili, pindah rumah dan mengongkal holi.   - Samisara Maraturun: Hari baik untuk memasang jerat, memancing dan berburu.   - Artia ni Anggara: Baik turun ke laut, membuang penyakit, mandi bunga, membuat obat, memancing dan meramu obat.   - Suma ni Mate: Hari baik untuk berburu dan memancing.   - Anggara ni Begu: Hari baik untuk memanjatkan doa, minta rejeki dan mandi bunga.   - Muda ni Mate: Hari padi, panen dan pesta.   - Boraspati na Gok: Hari baik untuk istrahat, membawa makanan untuk orang tua, mengganti pakaian orangtua, mengunjungi mertua, pesta pernikahan dan meramu obat.   - Singkora Hundul: Hari penyakit, sebaiknya digunakan meramu obat, berburu dan memancing.   - Samisara Bulan Mate: Hari baik turun ke laut, membuat penyakit, berburu dan memancing.   - Hurung: Hari kurang baik, hari hati-hati dalam melangkah.   - Ringkar: Hari baik untuk saling memaafkan dan memanjatkan doa kepada Tuhan.     Itulah Nama Bulan,Hari,dan Tanggal dalam Kalender batak.Meski Kalender ini tidak lagi di terapkan di zaman kita sekarang ini alangkah baiknya kita mengetahui dan melestarikan peninggalan nenek moyang kita.
Kalender suku Batak

Begitu juga dengan Tanggal,yaitu Tanggal 1-31 tidak di temukan di kalender batak.namun tanggal 1 sampai 30 lah yang di pakai

Perhitungan Tanggal pada suku Batak tidak menggunakan Angka yang di gunakan adalah Nama yang dibuat oleh leluhur pendahulu suku Batak.

Menurut berbagai Arsip peninggalan nenek moyang Suku Batak terdahulu kalender pada suku Batak yang disebut dengan nama Parhalaan ini memiliki jumlah 12 bulan yaitu:

Nama Bulan Pada Kalender Suku Batak


1. Sipahasada (Januari)
2. Sipahadua (Pebruari)
3. Sipahatolu (Maret)
4. Sipahaopat (April)
5. Sipahalima (Mei)
6. Sipahaonom (Juni)
7. Sipahapitu (Juli)
8. Sipahaualu (Agustus)
9. Sipahasia (September)
10. Sipahasampulu (Oktober)
11.  Bulan Li (Nopember)
12. Hurung (Desember?

Jika Nama Tanggal pada Suku Batak seperti yang disebutkan di atas adalah sebagai berikut:

Nama Tanggal Pada Kalender Suku Batak

Tgl.  Nama

1. Artia
2. Suma
3. Anggara
4. Muda
5. Boraspati
6. Singkora
7. Samisara
8. Artia ni Aek
9. Suma ni Mangadop
10. Anggara Sampulu
11. Muda ni mangadop
12. Boraspati ni Tangkup
13. Singkora Purasa
14. Samisara Purasa
15. Tula
16. Suma ni Holom
17. Anggara ni Holom
18. Muda ni Holom
19. Boraspati ni Holom
20. Singkora Moraturun
21. Samisara Moraturun
22. Artia ni Angga
23. Suma ni Mate
24. Anggara ni Begu
25. Muda ni Mate
26. Boraspati Nagok
27. Singkora Duduk
28. Samisara Bulan Mate
29. Hurung
30. Ringkar

Namun dalam kehidupan sehari hari masyarakat Suku Batak di jaman modren seperti sekarang kalender ini sudah tidak di gunakan lagi dalam penanggalan hari.akan tetapi kalender Batak ini lebih dominan di gunakan untuk mencari hari dan waktu baik dalam pelaksanaan suatu aktivitas seperti penanggalan untuk pesta,acara,dan lain-lain dalam istilah suku Batak di sebut maniti Ari atau Manjujuri Ari 


Kalender Batak Parhalaan ini lebih sering digunakan oleh masyarakat minoritas suku Batak yaitu parmalim yang merupakan agama pertama Suku Batak.

Makna yang terkandung dalam Setiap Tanggal pada kalender Batak juga memiliki perbedaan satu sama lain berikut penjelasan dan makna dari Nama Tanggal Di kalender Batak.

Makna Yang Terkandung Dalam Setiap Tanggal Pada Kalender Suku Batak


- Atia: Hari baik untuk mengadakan musyawarah dalam membicarakan segala rencana kegiatan.

- Suma: Merupakan hari kedua, baik untuk melakukan pekerjaan berburu ke hutan atau menjaring hewan-hewan di sungai.

- Anggara: Hari sial, sebaiknya digunakan untuk berperang dan membuat obat, juga berburu. Hari ini juga baik membantu orang lain.

- Muda: Disebut juga hari padi, baik untuk musim tanam

- Boraspati: Hari baik untuk berpesta, membangun rumah, memasuki rumah baru, memulai usaha, atau mencari pekerjaan.

- Singkora: Hari baik untuk pergi merantauan, melamar kerja, menemui raja (orang berpangkat), berdagang, melamar kekasih atau menikah.

- Samisara: Disebut juga hari milik raja, sangat baik untuk pesta, kawin lari, memanggil roh, mandi bunga.

- Artia ni Aek: Hari baik untuk semua pesta, musyawarah, memasuki rumah baru, maaf-maafan, dan usaha baru.


- Suma ni Anggara: Hari yang kurang baik melakukan segala kegiatan.

- Anggara Sappulu: Hari sial, jangan sembarangan bicara, harus sopan, sebaiknya pergi memancing.

- Muda ni Mangadop: Hari baik bersantai dan berpesta

- Boraspati ni Mangodap: Hari yang pas untuk menyuap raja (pejabat), melamar kerja dan bersekutu dengan Tuhan.

- Sikkora Purnama: Hari baik untuk pesta perkawinan, mendirikan rumah, mengunjungi orang tua atau mertua, memasuki rumah baru dan mandi bunga.

- Samisara Purnama: Hari raja, baik mengadakan pesta besar, pesta muda-mudi, mengantar anak ke rumah mertua, dll.

- Tula: Hari sial, sebaiknya digunakan membuka lahan atau menanam kelapa.

- Suma ni Holom: Hari yang kurang baik, sebaiknya pergi memancing dan berburu.

- Angggara ni Holom: Hari buang sial, mandi bunga dan membuat obat.

- Muda ni Holom: Hari baik untuk panen

- Boraspati ni Holom: Hari baik untuk menebang pohon untuk bangunan rumah.

- Singkora Maraturun: Hari baik untuk mengunjungi sanak famili, pindah rumah dan mengongkal holi.

- Samisara Maraturun: Hari baik untuk memasang jerat, memancing dan berburu.

- Artia ni Anggara: Baik turun ke laut, membuang penyakit, mandi bunga, membuat obat, memancing dan meramu obat.

- Suma ni Mate: Hari baik untuk berburu dan memancing.

- Anggara ni Begu: Hari baik untuk memanjatkan doa, minta rejeki dan mandi bunga.

- Muda ni Mate: Hari padi, panen dan pesta.

- Boraspati na Gok: Hari baik untuk istrahat, membawa makanan untuk orang tua, mengganti pakaian orangtua, mengunjungi mertua, pesta pernikahan dan meramu obat.

- Singkora Hundul: Hari penyakit, sebaiknya digunakan meramu obat, berburu dan memancing.

- Samisara Bulan Mate: Hari baik turun ke laut, membuat penyakit, berburu dan memancing.

- Hurung: Hari kurang baik, hari hati-hati dalam melangkah.

- Ringkar: Hari baik untuk saling memaafkan dan memanjatkan doa kepada Tuhan. 

Itulah Nama Bulan,Hari,dan Tanggal dalam Kalender batak.Meski Kalender ini tidak lagi di terapkan di zaman kita sekarang ini alangkah baiknya kita mengetahui dan melestarikan peninggalan nenek moyang kita.


Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Warga Batak

Formulir Kontak